Terima Kasih Sheva

Terima Kasih Sheva

Terima Kasih Sheva
Kamis, 21 Juni 2012
Images From UEFA.com
Mungkin itu yang harusnya diucapkan oleh setiap warga Ukraina ketika harus menerima keputusan dari atlit terbaik mereka dalam bidang sepak bola, Andriy Shevchenko yang memutuskan untuk gantung sepatu dari tim nasional. Keputusan ini diambil setelah Ukraina tidak berhasil lolos dari babak penyisihan grup D piala eropa 2012. Keputusan yang sungguh disayangkan ini terjadi karena Ukraina yang beberapa pertandingan saya lihat masih butuh sosok sarat pengalaman seperti Andriy Shevchenko. Ini terlihat ketika melawan Inggris pada pertandingan terakhir grup D, Ukraina begitu mendominasi dari babak pertama hingga usai tapi di sektor para penyerang Ukraina tidak mempunyai finisher sehabat Sheva. Hingga pada akhirnya banyak peluang yang terbuang menjadi sia - sia. Tapi ya sudahlah sebuah keputusan yang berat tapi memang mungkin ini yang terbaik bagi Sheva. Sebagai pemain sepak bola banyak klub dan gelar individu serta klub yang pernah dia terima ketika dalam masa kejaya dibawah ini beberapa prestasi yang pernah diraih Andriy Shevchenko saya ambil dari wikipedia.org

Dynamo Kyiv
- Liga Primer Ukraina: 1995, 1996, 1997, 1998, 1999
- Ukrainian Cup: 1996, 1998, 1999
- Piala Super Ukraina: 2011
- CIS Cup: 1996, 1997, 1998

Milan
- Serie A: 2003–04
- Coppa Italia: 2003
- Piala Super Italia: 2004
- Liga Champions UEFA: 2003
- Piala Super UEFA: 2003

Chelsea
- Piala FA: 2007
- Piala Liga Inggris: 2007


Individual
- Pemain Sepak Bola Terbaik Ukraina:[4] 1997, 1999, 2000, 2001, 2004, 2005
- Olahragawan Terbaik Ukraina: 1999
- Commonwealth of Independent States Cup Top Scorer: 1997
- Top Skor Liga Primer Ukraina: 1999
- Pemain Terbaik Liga Primer Ukraina: 1997
- Top Skor Ukrainian Cup: 1998
- ESM Team of the Year: 1999-00, 2003–04, 2004–2005
- Top Skor Liga Champions UEFA: 1998–99, 2005–06
- Penyerang Terbaik Liga Champions UEFA: 1999
- UEFA Team of the Year: 2004, 2005
- Pemain Terbaik Piala Super UEFA 2003.
- Pemain Asing Terbaik Serie A: 2000
- Gol Terbaik Serie A: 2004 (Roma vs. Milan, 2004)
- Top Skor Serie : 1999-00, 2003-04
- Top Skor Sepanjang Masa Piala Super Italia
- Pemain Sepak Bola Eropa Timur Terbaik versi Focus Vest magazine: 2001
- Baltic and Commonwealth of Independent States Footballer of the Year: 2004, 2005
- Ballon d'Or: 2004; tempat ketiga: 1999, 2000.
- Pemain Terbaik Dunia FIFA: 2004 (tempat ketiga)
- Golden Foot award : 2005
- FIFPro World XI: 2005
- Top Skor Sepanjang Masa Timnas Ukraina
- Top Skor Sepanjang Masa Derby della Madonnina
- All time Milan's Top goal scorer in Champions League
- Top Skor Sepanjang Masa Pra-Kualifikasi Piala Dunia FIFA Zona Eropa.
- FIFA 100
- The World Team of the Decade by Mirror Football: 2009
- AC Milan Hall Of Fame
- UEFA awards 100 caps.
- Silver Ball of the player Fair Play 2004 Serie A.
- L'Équipe Team of the Year: 2004, 2005

Bisa dibilang Andriy Shevchenko legenda bukan hanya di Ukraina tapi untuk dunia, lebih baik lagi Sheva.